- Back to Home »
- tugas 4
Posted by : Unknown
Selasa, 31 Maret 2015
TUGAS 4
SISTEM BERKAS
“MAKALAH ORGANISASI BERKAS
SEQUENTIAL”
NAMA: Ardiansyah
NIM: 121051020
INSTITUT SAINS & TEKNOLOGI
AKPRIND
YOGYAKARTA
2014
Pengertian
Organisasi Berkas Indeks Sequential
Organisasi
berkas indeks sequential adalah berkas/file yang disusun sedemikian rupa
sehingga dapat diakses secara sequential (berurutan) maupun secara direct
(langsung) atau kombinasi keduanya. Atau bisa diartikan bahwa berkas index sequential
ini merupakan kombinasi dari berkas sequential dan berkas relatif.
Organisasi
berkas ini mirip dengan Organisasi Berkas Sequential dimana setiap rekaman
disusun secara beruntun di dalam file, hanya saja ada tambahan indeks yang
digunakan untuk mencatat posisi atau alamat dari suatu kunci rekaman di dalam
file.
baca di sini untuk selanjut nya